Rapat Pengharmonisasian Pembulatan dan Pemantapan Konsepsi Rancangan Peraturan Daerah Kabupaten Sanggau

Rapat Pengharmonisasian Pembulatan dan Pemantapan Konsepsi Rancangan Peraturan Daerah Kabupaten Sanggau

Pontianak-Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Kalimantan Barat melalui Sub Bidang Fasilitasi Pembentukan Produk Hukum Daerah melakukan Rapat Pengharmonisasian Pembulatan dan Pemantapan Konsepsi Rancangan Peraturan Daerah Kabupaten Sanggau tentang Retribusi Perpanjangan Pengesahan Rencana Penggunaan Tenaga Kerja Asing di Ruang Rapat Legal Drafter Divisi Pelayanan Hukum dan HAM Kalbar, Selasa (31/05/2022).

Sub Bidang Pelayanan Kekayaan Intelektual Kunjungi Kota Singkawang

Sub Bidang Pelayanan Kekayaan Intelektual Kunjungi Kota Singkawang


Singkawang-Menjalankan fungsi pengawasan dan penegakan hukum Kekayaan Intelektual, Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Kalimantan Barat melalui Sub Bidang Pelayanan Kekayaan Intelektual melakukan kunjungan kerja Kota Singkawang selama tiga hari (29 s/d 31 Mei 2022).

Tim Pelayanan Kekayaan Intelektual yang dikomandoi Kepala Bidang Pelayanan Hukum, Muhayan, dalam kesempatan ini menyambangi

Tukar Pikiran Melalui Coffee Morning

Tukar Pikiran Melalui Coffee Morning

Pontianak - Guna meningkatkan kineja dan koordinasi, Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Kalimantan Barat Pria Wibawa mengadakan Coffee Morning Bersama dengan pejabat Pimpinan Tinggi Pratama, Selasa (31/05).

Bertempat di ruang Kepala Divisi Pemasyarakatan, hadir dalam pertemuan ini Kepala Divisi Administrasi Dwi Harnanto, Kepala Divisi Pemasyarakatan Ika Yusanti, Kepala Divisi

Pria Wibawa Buka Kegiatan Penyusunan Manajemen Risiko (MR)

Pria Wibawa Buka Kegiatan Penyusunan Manajemen Risiko (MR)


Pontianak - Manajemen risiko harus diterapkan dari mulai proses perencanaan, sebagai pondasi bagi suatu instansi dalam mengembangkan program dan kegiatan yang lebih besar. Hal itu disampaikan Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Kalimantan Barat, Pria Wibawa, saat membuka kegiatan Penyusunan Manajemen Risiko (MR) Dalam Rangka Penguatan Sistem Pengendalian Intern

Ceramah Penyuluhan Hukum Terpadu di Desa Rasau Jaya Umum

Ceramah Penyuluhan Hukum Terpadu di Desa Rasau Jaya Umum

Kubu Raya - Dalam rangka pelaksanaan Kegiatan Penyebaran Informasi Hukum, Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Kalimantan Barat melaksanakan kegiatan Ceramah Penyuluhan Hukum Terpadu bekerja sama dengan Fakultas Hukum Univ. Panca Bhakti, bertempat di Desa Rasau Jaya Umum, Senin (30/05).

Kegiatan dibuka dengan sambutan Kepala Desa Rasau Jaya Umum, Ivan Kurniawan

Mobile Menu

Search Mobile